Category: Bottom of Pyramid Empowerment

Rumah Bersalin Cuma-Cuma
Bottom of Pyramid Empowerment
Evermos

Bantuan Rumah Bersalin Cuma-Cuma untuk Kalangan Dhuafa

Program Jaminan Sosial Ibu Hamil Pra-Sejahtera (JASA Ibu) yang diusung Yayasan Sahabat Beramal Jariyah dan Evermos didasari atas kepedulian terhadap pemenuhan fasilitas kesehatan yang layak dan terjangkau untuk ibu bersalin. Salah satunya melalui Rumah Bersalin Cuma-Cuma (RBC) Bandung. RBC merupakan sebuah institusi pelayanan kesehatan bagi ibu dan anak, khususnya dalam bidang persalinan yang diperuntukkan bagi

Read More »
Bottom of Pyramid Empowerment
Evermos

Bangkit untuk Menebar Manfaat : Cerita Ustaz Dadi Penginisiasi Pesantren Tuli

Meskipun tidak ada manusia yang sempurna, sebaik-baiknya manusia adalah yang mampu bermanfaat untuk sesama. Itulah prinsip yang menjadikan sosok Ustaz Dadi Al-Islamabad asal Bandung ini ingin terus berbagi ilmu. Meskipun Allah memberi ujian kehilangan pendengaran tepat ketika ia berusia 12 tahun, dia yakin ada skenario terbaik dari Allah agar dirinya bisa menjadi manusia bermanfaat.  Butuh

Read More »
#HarusPeduli Kucing Terlantar
Bottom of Pyramid Empowerment
Evermos

#HarusPeduli Kucing Terlantar

Alhamdulillah pada Oktober 2021 lalu, Beramal Jariyah (Yayasan ZISWAF Evermos) bersama komunitas pecinta kucing Bandung kembali melaksanakan kegiatan steril kucing massal dengan kampanye #HarusPeduli Kucing Terlantar. Kegiatan ini juga dapet antusias yang luar biasa dari para pecinta kucing loh. Semoga kedepannya kita semua bisa sama-sama menekan angka populasi kucing yang semakin tak terkendali agar kucing

Read More »
Evermos
Evermos HQ

Jl. Ir. H. Juanda No.95, Lb. Siliwangi, Kecamatan Coblong, Kota Bandung, Jawa Barat 40132

Website ini merupakan bagian resmi dari  Evermos.com

Download Aplikasi

Evermos
Evermos HQ

Jl. Ir. H. Juanda No.95, Lb. Siliwangi, Kecamatan Coblong, Kota Bandung, Jawa Barat 40132

Tentang Kami

Informasi Lainnya

Download Aplikasi

Website ini merupakan bagian resmi dari  Evermos.com